--> Skip to main content

TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI


Halo guys kali ini saya mau memberikan tutorial cara menyimpan video line ke galeri tanpa aplikasi. Sebelum masuk ke pembahasan, sebenarnya apa sih line itu? 

Line adalah aplikasi untuk komunikasi dengan jangkauan yang sangat luas dan bisa digunakan untuk panggilan / telefon, video call ( panggilan video ) dan mengirim pesan secara pribadi maupun grup. 

Dan yang menarik pada aplikasi line ini adalah kita dapat saling mengirim stiker dengan sesama pengguna. Ya begitulah pengenalan singkat aplikasi line. Tanpa berlama – lama langsung saja kita masuk ke pembahasan.

Pertama , pastikan anda sudah memiliki akun line . *yang ini wajib :D.

Kedua , jika sudah memiliki akun line silahkan buka aplikasi Line di hp kalian . Jika belum memiliki / menginstal aplikasi Line , silahkan download terlebih dahulu aplikasi Line pada playstore / appstore.

Ketiga , buka aplikasi line yang sudah berhasil kalian instal.

 TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Keempat , silahkan login menggunakan akun line yang sudah kalian miliki. Jika belum punya, silahkan daftar terlebih dahulu.

Setelah kalian sudah berhasil login / masuk pada aplikasi line, kalian cari video mana yang akan kalian save / simpan di galeri atau bisa dibilang didownload ( cari pada time line atau pada yang lainnya ).

 TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Setelah kalian menemukan video yang akan kalian download, tonton video tersebut sampai habis / selesai. Ingat!!!  sampai habis / selesai
 
TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI
  

Setelah videonya sudah selesai kalian tonton, lalu kalian buka file manager / berkas pada hp kalian.
 TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Setelah itu, masuk pada penyimpanan internal - android - data - jp.naver.line.android 

 TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASITUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Setelah itu, masuk ke cache - mm 

TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASITUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI


Setelah itu, pilih file / berkas yang paling atas sendiri. Lalu kalian ubah namanya dengan cara tahan file / berkas yang tadi, lalu pilih lainnya, setelah itu pilih ganti nama. Nama filenya bisa bebas asal diakhiri / di belakang nama videonya diberi format mp4. Jika sudah, klik “oke”.

          TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASITUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Setelah itu kita cek file / berkas yang sudah kita ubah tadi apakah sudah bisa ditonton atau belum.
    TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Jika sudah bisa ditonton langkah berikutnya adalah menyalin file video tadi dengan cara menahan file video yang sudah kita ubah tadi, setelah itu pilih lainnya, lalu pilih salin.

 TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Lalu letakkan pada folder download ( tidak harus folder download ) dengan cara klik tempel dan secara otomatis file video tersebut sudah ada pada folder downlod.

       TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Jika sudah, kita cek pada galeri

TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI


Cari di download. Dan taraaaa video tadi sudah ada di galeri.

 TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI

Demikianlah TUTORIAL CARA MENYIMPAN VIDEO LINE KE GALERI TANPA APLIKASI. mudah-mudahan bisa membantu teman-teman dalam mendownload video yang di sukai pada aplikasi line. 

Semoga tutorial kali ini bermanfaat bagi kalian
Terima kasih
Salam Anima Belajar
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar